Curhat sudah menjadi bagian dari kehidupan wanita. Hampir setiap wanita
pernah melakukannya, karena bagi seorang wanita curhat bisa menjadi satu
aktivitas penyaluran emosi yang membuatnya merasa lebih baik daripada
sebelumnya. Mungkin bagi Anda seorang pria pernah kan menjadi tempat
curhat teman, sahabat atau bahkan gebetan Anda. Saat wanita curhat,
sebenarnya apa sih yang diinginkannya? Yuk simak pemaparan dari pecinta-wanita.com berikut ini.
Saat wanita curhat akan masalah nya kepada pria, maka SECARA OTOMATIS pria langsung BER-ASUMSI bahwa:
1. Sang wanita TERTARIK dengan nya,
2. Sang wanita akan LEBIH TERTARIK LAGI jika si pria memberikan PENDAPATNYA yang JENIUS.
Sayangnya, asumsi itu SALAH. Saat wanita curhat, ia tidak meminta
pendapat kamu. Ia hanya ingin didengarkan dan merasakan EMPATI (rasa
peduli) dari kamu.
Itu saja.
Saat wanita curhat, kebanyakan Pria DENGAN SEGERA memberikan pendapat
(yang ia pikir jenius) dengan berkata “KAMU SEHARUSNYA BEGINI, KAMU
HARUS BEGITU, bla bla bla..”, “SALAH ITU! YANG BENER BEGINI!”. JUSTRU
dengan memberikan pendapat, bukan nya wanita tertarik, ia malah merasa
TIDAK NYAMAN.
Sebuah riset membuktikan bahwa rata-rata perselingkuhan yang terjadi di
Amerika adalah karena sang suami tidak lagi mau mendengarkan istrinya
saat curhat. itulah yang membuat sang istri berselingkuh dengan Pria
lain yang mau mendengarkan keluh kesah nya tanpa terkesan menghakimi.
Sumber : http://faktapacaran.blogspot.com/2014/08/ketika-wanita-curhat-kepada-pria.html
Untuk menulis huruf bold silakan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
Untuk menulis huruf italic silakan gunakan <em></em> atau <i></i>.
Untuk memasukan pesan silahkan gunakan <b rel="quote">Pesan Sobat</b>
Untuk menulis kode HTML silakan gunakan Konversi Kode pada kotak parser di bawah ini.
Dan gunakan Emoticon agar komentar terlihat lebih keren.
Emoticon Off Topic